EKSTRAKURIKULER

Pisau yang tidak diasah akan tumpul dan tidak terpakai, seperti itulah bakat yang tidak dikembangkan. Kami peduli akan bakat anak anda, sehingga kami menyediakan lebih dari 15 ekstrakurikuler untuk membantu proses tersebut. Berikut salah satu Ekstrakurikuler yang kami banggakan.

JADWAL EKSTRAKURIKULER

Dengan banyaknya ekstrakurikuler dan kegiatan di sekolah, kami menyediakan jadwal ekstrakurikuler untuk menjaga kegiatan anak siswa tetap teroganisir. Silahkan klik link di bawah untuk melihat jadwal ekstrakurikuler lebih lanjut.